Home » » 3. Jabat Tangan dengan Erat - Menciptakan Kesan Pertama yang Kuat

3. Jabat Tangan dengan Erat - Menciptakan Kesan Pertama yang Kuat

Written By profitgoonline on Minggu, 01 September 2013 | 07.41

Jabat Tangan dengan Erat


“Anda tidak dapat berjabat tangan dengan tangan terkepal.” –Indira Gandhi, Perdana menteri wanita pertama di India.-

Perlu hati yang terbukasebelum memulai suatau hubungan. Anda tidak mungkin berjabat tangan dengan tangan yang terkepal. Kerahkan seluruh energi positif Anda untuk menyambut hubungan baru dengan orang lain melalui jabat tangan. Tidak ada seorang pun yang keberatan tangannya dijabat dengan erat dan penuh persahabatan. Cara klita menyambut orang lain itu akan membuat mereka pun menghargai kita sebagai pribadi yang hangat dan menyenangkan. Dia alam bawah sadar mereka akan terus tertanam anggapan bahwa kita orang yang penuh percaya diri, perhatian, dan mereka akan dengan mudah menaruh kepercayaan kepada kita.

Share this article :
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Materi Kuliah | Fanspage Facebook | Twitter
Copyright © 2013. BIOLOGI - All Rights Reserved
Published by BIOLOG-INDONESIA